MEMAKNAI PASKAH 2018
PASKAH 2018: Kebangkitan Yesus dan Kebangkitan Orang Papua Marius Goo* Foto. Doc Pribadi Kebangkitan jika diartikan secara profan berarti perubahan, revolusi atau reformasi. Satu sikap atau kesadaran manusia untuk melakukan pembaruan. Kebangkitan bermula dari kesadaran, dan aksi untuk mengubah, atau berubah. Kebangkitan memiliki konotasi daya pergerakan, daya perjuangan yang muncul dari dalam diri, bukan sebatas dipaksa karena keadaan di luar, malainkan lahir dari hari dan kesungguhan. Karena itu, kebangkitan diawli dari kesadaran diri, akan kedirian baik lahir maupun batin, baik yang ada di dalam maupun yang di luar mempengaruhinya. Karena itu, kebangkitan menjelaskan sesuatu ditinggalkan, sekaligus beralih kepada sesuatu yang baik, bernilai tinggi dan luhur. Kebangkitan luhur, suci inilah menjadi permenungan tulisan ini. KEBANGKITAN YESUS Kebangkitan Yesus dipersiapkan ribuan tahun, bahkan sejak dunia diciptakan. Kebangkitan Yesus tak diselami oleh akal budi manusi